Soal IPA Kelas 6 SD/MI Semester 1 dan Kunci Jawaban
Soal Ulangan Harian IPA semester 1 ini kami bagikan khusus buat kelas 6 sebagi persiapan menghadapi ulangan / penilaian harian, UTS/PTS, PAS/UAS.
Soal ilmu pengetahuan alam semester gasal/ganjil merupakan ilmu yang mempelajari tentang alam ataupun makhluk hidup yang ada di dunia ini. Untuk itu kami berikan contoh soal di blog ini mulai dari kelas 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 sekolah dasar SD/MI baik negeri maupun swasta.
Soal IPA Kelas 6 Semester 1 Kurikulum 2013
Contoh Soal Pilihan Ganda
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c, dan d di depan jawaban yang paling benar!
1. Tumbuhan dapat berkembangbiak dengan cara generatif merupakan tumbuhan yang memiliki ...
2. Bunga memiliki kelamin jantan yang disebut dengan ...
3. Penyerbukan merupakan jatuhnya benang sari ke kepala putik. Penyerbukan yang serbuk sarinya jatuh ke kepala putik yang berbeda tanaman akan tetapi masih satu jenis disebut penyerbukan ...
4. Perkembangbiakan vegetatif dibedakan menjadi dua yaitu ...
5. Jamur dapat berkembangbiak dengan menggunakan ...
6. Salah satu tumbuhan yang berkembangbiak dengan tunas adalah ...
7. Lumut berkembang biak dengan ...
8. Tumbuhan yang berkembangbiak dengan cara stek batang adalah ...
9. Perkembangbiakan vegetatif alami dapat terjadi pada tumbuhan ...
10. Contoh hewan yang berkembangbiak dengan bertelur yaitu ...
11. Perkembangbiakan secara beranak dan bertelur disebut dengan ...
12. Hewan yang di bawah yang dapat membantu penyerbukan bunga adalah ...
13. Yang dimaksud perkembangbiakan vivipar adalah ...
14. Contoh hewan yang berkembangbiak dengan cara vivipar adalah ...
15. Lumba-lumba merupakan salah satu hewan mamalia air yang berkembangbiak dengan cara ...
Contoh soal isian
II. Isilah titik-titik di bawah dengan jawaban yang tepat!
1. Jatuhnya serbuk sari ke kepala putik disebut ...
2. Proses perkembangbiakan vegetatif adalah .... dan ....
3. Perkembangbiakan tumbuhan cara generatif dapat menghasilkan ...
4. Alat kelamin betina bunga adalah ...
5. Stek, cangkok, dan merunduk merupakan perkembangbiakan pada tumbuhan secara ...
6. Perkembangbiakan pada hewan secara bertelur disebut ...
7. Amuba merupakan hewan yang berkembang biak dengan secara ...
8. Kadal berkembangbiak dengan cara ...
9. Perkawinan silang antara dua individu tumbuhan yang mempunyai jenis yang sama, tetapi berbeda varietas disebut ...
10. Untuk mendapatkan bibit tanaman unggul dapat menggunakan teknik mutakhir yang dinamakan ...
Contoh soal uraian
III. Jawabalah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan singkat dan tepat!
1. Sebutkan jenis penyerbukan pada tumbuhan berdasarkan asal serbuk sarinya!
2. Apa yang dimaksud dengan perkembangbikan vegetatif?
3. Sebutkan jenis perkembangbiakan vegetatif alami tumbuhan!
4. Sebutkan perkembangbiakan secara vegetatif pada hewan!
5. Apakah yang dimaksud dengan pemuliaan tanaman? Berikan contohnya!
Demikian Soal IPA Kelas 6 SD/MI Semester 1 dan Kunci Jawaban yang dapat kami bagikan. semoga bermanfaat.
Download Soal Ulangan Harian IPA Kelas 6 Semester 1 - KLIK DISINI
*Kunci Jawaban
I. Pilihan Ganda
1. A
2. C
3. C
4. C
5. D
6. D
7. B
8. C
9. A
10. D
11. C
12. B
13. A
14. B
15. B
II. Essay
1. Penyerbukan
2. Penyerbukan dan pembuahan
3. Zigot
4. Putik
5. Vegetatif buatan
6. Ovipar
7. Membelah diri
8. Ovovivipar
9. Perkawinan silang
10. Rekayasa genetik
III. Uraian
1. Berdasarkan asala serbuk sarinya, penyerbukan dibedakan menjadi empat macam:
a. Penyerbukan sendiri
b. Penyerbukan tetangga
c. Penyerbukan silang
d. Penyerbukan bastar
2. Perkembangbiakan tak kawin (vegetatif) merupakan prkembangbiakan yang tanpa didahului adanya pertemuan atau peleburan sel kelamin
3. Perkembangbiakan vegetatif alami tumbuhan
a. Tunas
b. Geragih atau stolon
c. Rizoma atau rimpang
d. Spora
e. Umbi akar
4. Perkembangbiakan vegetatif pada hewan
a. Tunas
b. Membelah diri
c. Fragmentasi
5. Pemuliaan tanaman merupakan suatu usaha yang dilakukan untuk memperoleh bibit yang secara genetik baik dan dengan cara menyeleksi, sehingga kita akan memperoleh tanaman yang memiliki kualitas unggul.
Penelusuran Terkait: