Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal UKK IPA Kelas 4 5 6 SD Semester 2 dan Kunci Jawaban

Berikut kami sampaikan Contoh Soal Latihan UKK / PAT / UAS pelajaran IPA untuk Kelas 4 SD pada Semester 2 Genap Kurikulum 2013 beserta Kunci Jawaban. Soal Ilmu Pengetahuan Alam ini bisa adik-adik buat referensi belajar sebelum menghadapi ulangan kenaikkan kelas yang sesungguhnya.

soal ukk ipa kelas 4 5 6 sd

Soal IPA Kelas 4 5 6 Semester 2 Kurikulum 2013

Berikut contoh Soal IPA Kelas 4 5 6 beserta kunci jawaban dengan rincian 25 butir soal pilihan ganda, 10 butir soal essay, dan 5 butir soal uraian.

1. Soal UKK IPA Kelas 4 SD Semester 2

  • Soal Pilihan Ganda : 35 butir soal
  • Soal Essay              : 10 butir soal
  • Soal Uraian            : 5 butir soal

15. Berikut ini yang bukan pengaruh gaya terhadap benda adalah .....

a. mengubah bentuk benda
b. menambah volume benda
c. mengubah arah gerak benda
d. mempengaruhi gerak benda

16. Berikut yang termasuk usaha untuk memperkecil gaya gesek adalah .....

a. memperlebar permukaan benda
b. membuat permukaan benda menjadi kasar
c. memperhalus permukaan benda
d. menambah beban menjadi lebih berat

17. Peristiwa yang menunjukkan adanya pengaruh gaya gesek adalah ....

a. batu dilempar ke atas jatuh ke tanah
b. bola menggelinding kemudian berhenti
c. bola dilempar ke tembok kemudian memantul
d. batu terasa berat jika diangkat

18. Ban sepeda motor dibuat beralur-alur dengan tujuan .....

a. mengurangi gaya gesek
b. memperbesar gaya gesek
c. agar tampak lebih indah
d. menghemat bahan karet

19. Pemberian pelumas pada rantai sepeda motor bertujuan .....

a. memperbesar gaya gesek sehingga rantai menjadi tahan lama
b. memperkecil gaya gesek sehingga rantai menjadi tahan lama
c. agar rantai licin dan roda sepeda motor bergerak lebih cepat
d. agar rantai tetap basah sehingga mudah berkarat dan tahan lama

SELENGKAPNYA

2. Soal UKK IPA Kelas 5 SD Semester 2

  • Soal Pilihan Ganda : 35 butir soal
  • Soal Essay              : 10 butir soal
  • Soal Uraian            : 5 butir soal

6. Ruang hampa pada termos berfungsi untuk ....

a. menghambat keluarnya panas secara konduksi
b. mencegah proses perpindahan kalor secara konveksi
c. menghambat masuknya panas secara konduksi
d. memudahkan proses perpindahan kalor secara radiasi

7. Bahan isolator panas pada solder terletak di ....

a. pegangan
b. kawat kabel
c. ujung solder
d. batang pemanas

8. Sumber energi kalor terbesar di bumi adalah ....

a. energi listrik
b. gesekan benda
c. api
d. matahari

9. Solder dapat melelhkan timah saat digunakan. Sumber energi kalor yang digunakan berasal dari ....

a. api dari gas elpiji
b. energi listrik
c. api dan arang
d. gesekan benda

10. Perhatikan hasil percobaan tentang energi kalor berikut!

Es batu pada piring yang diletakkan di bawah sinar matahari mencair lebih cepat daripada es batu pada piring yang diletakkan di dalam ruangan.

Kesimpulan yang diperoleh dari percobaan tersebut adalah ....

a. benda dapat berpindah tempat karena energi kalor
b. energi kalor membuat suhu benda tidak berubah
c. bentuk benda dapat berubah karena energi kalor
d. energi kalor dapat membuat benda memuai

SELENGKAPNYA

3. Soal UKK IPA Kelas 6 SD Semester 2

  • Soal Pilihan Ganda : 35 butir soal
  • Soal Essay              : 10 butir soal
  • Soal Uraian            : 5 butir soal

1. Perhatikan gambar berikut!

Masa remaja ditunjukkan oleh gambar nomor ....

a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)

2. Perhatikan ciri-ciri pubertas berikut!

(1) Terjadi pada usia 10 hingga 16 tahun
(2) Mengalami mimpi basah
(3) Menghasilkan hormon estrogen
(4) Mengalami menstruasi

Ciri-ciri pubertas pada perempuan ditunjukkan oleh nomor ….

a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (2), dan (4)
c. (1), (3), dan (4)
d. (2), (3), dan (4)

3. Seseorang mengisi pertanyaan tentang pertumbuhan dan perkembangan dengan hasil seperti berikut:

(1) Pinggul sudah mulai melebar
(2) Suara sudah lebih nyaring
(3) Kulit sudah menjadi lebih halus
(4) Payudara sudah mulai membesar

Kesimpulan yang tepat berdasar pernyataan di atas adalah ....

a. seseorang yang mengisi pertanyaan tersebut adalah perempuan dalam masa tua
b. laki-laki dalam masa remaja adalah orang yang mengisi pertanyaan tersebut
c. seseorang yang mengisi pertanyaan tersebut adalah perempuan dalam masa remaja
d. laki-laki dalam masa tua adalah orang yang mengisi pertanyaan tersebut

4. Cara yang dapat dilakukan untuk menjaga kebersihan saat menstruasi adalah ….

a. engganti pembalut minimal dua kali sehari
b. tidak keramas dan tidak mandi
c. memakai celana yang ketat
d. membersihkan alat kelamin dengan sabun berparfum

5. Masa pubertas dapat membuat produksi keringat meningkat yang menyebabkan bau badan. Salah satu cara untuk mengatasi masalah tersebut adalah ....

a. berolahraga
b. mandi secara teratur
c. makan makanan yang bergizi
d. tidur yang cukup

SELENGKAPNYA

Demikian Soal UKK / UAS / PAT IPA Kelas 4 5 6 Semester 2 Genap Kurikulum 2013 yang dapat kami bagikan, semoga bermanfaat.

Selalu ikuti kami di Google News pada link berikut ini

Sekodas News