Download Soal PAT PKn Kelas 5 SD/MI Tahun 2021/2022
Selamat datang adik-adik di blog sekodas.com yang selalu menghadirkan berbagai kebutuhan sekolah baik soal-soal, administrasi maupun berita-berita terbaru. Untuk kesempatan kali ini kami ingin bagikan Soal dan Kunci Jawaban PAT / UAS / UKK PPKn / PKn (Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan) Kelas 5 SD/MI Tahun Ajaran 2021/2022.
File Soal dan Kunci Jawaban Penilaian Akhir Tahun (PAT) PPKn Kelas 5 SD di bawah dalam bentuk .docx atau .doc untuk soalnya sedangkan kunci jawabannya dalam bentuk PDF. Anda tinggal satu klik saja untuk mendapatkannya pada link di akhir postingan ini.
Sebelum mendapatkan file-file Soal dan Kunci Jawaban PAT PKN Kelas 5 SD/MI Kurikulum 2013 anda perlu mengetahui contoh beberapa soal seperti berikut ini:
Keterangan Soal:
Pilihan Ganda : 25 butir soal
Isian : 10 butir soal
Uraian : 5 Butir Soal
Contoh-Contoh soal yang ada di dalamnya sebagai berikut :
5. Berikut ini yang harus dilakukan dengan penuh rasa tanggung jawab disebut ....
a. mendapat perlakuan yang adil
b. sarana belajar yang bersih
c. belajar dengan tenang
d. menaati aturan sekolah
6. Berikut ini saran yang dapat kita lakukan agar lebih baik dlam melaksanakan kewajiban, kecuali ....
a. menunda-nunda kewajiban
b. mengetahui akibat tidak melaksanakan kewajiban
c. membuat jadwal pelaksanaan kewajiban
d. meminta orang lain untuk mengingatkan
7. Keadaan untuk menerima akibat dari perbuatan, baik yang dilakukan sendiri maupun bersama orang lain disebut ....
a. hak
b. tanggung jawab
c. kewajiban
d. tugas
8. Lani gemar mempelajari berbagai kesenian daerah di Indonesia. Sikap Lani menunjukkan tanggng jawab dalam ....
a. belajar di sekolah
b. persatuan dan kesatuan bangsa
c. pemahaman dan pengamalan Pancasila
d. melestarikan budaya bangsa
9. Dalam perbuatan batik Osing, seorang desainer memiliki tanggung jawab memberikan pelatihan yang sesuai dengan yang dibutuhkan para perajin batik. Akibat yang terjadi jika seorang desainer tidak bertanggung jawab dalam kegiatan tersebut ....
a. perajin batik tidak mendapat tambahan pengetahuan
b. perajin batik menghasilkan batik dengan motif yang menarik
c. kerajinan batik akan diekspor ke luar negeri
d. kerajinan batik di masyarakat terus berkembang
10. Seni pertunjukkan merupakan contoh wujud budaya sebagai ....
a. tindakan
b. gagasan
c. ide
d. benda
Jika ingin melihat soal lengkapnya dapat klik link berikut ini :
Soal PAT PPKn Kelas 5 SD/MI Kurikulum 2013
Sedangkan di bawah ini adalah LINK download untuk soal dan kunci jawaban soal tersebut :
Download Soal PAT PKN Kelas 5 SD/MI Semester 2
Download Kunci Jawaban PAT PKN Kelas 5 SD/MI K13
Penelusuran Terkait :