Pola persebaran yang cenderung menjauhi pusat atau inti adalah
Pola persebaran yang cenderung menjauhi pusat atau inti adalah …
A. sentralisasi
B. desentralisasi
C. nukleasi
D. segresi
E. agresi
Jawaban: B. desentralisasi
Pembahasan:
Pola desentralisasi merupakan pola persebaran yang cenderung menjauhi pusat atau inti kota