Tuliskan persiapan yang harus dilakukan dalam pertunjukkan tari tunggal
Tuliskan persiapan yang harus dilakukan dalam pertunjukkan tari tunggal!
Jawaban :
Pilih tarian kreasi daerah jenis tunggal! Kamu boleh menciptakan tarian sendiri dengan meneruskan gerakan yang sudah kamu pelajari di atas.
a. Carilah kaset atau video tarian yang kamu pilih! Selanjutnya, tonton dan cermati gerak tariannya! Identifikasi unsur-unsur tarian yang kamu pilih!
b. Persiapkan unsur-unsur tariannya untuk pementasan di depan kelas!
c. Pentaskan sebuah tarian lengkap dengan unsurunsurnya, baik busana maupun propertinya!
d. Pentaskan sebuah tarian lengkap dengan busana dan properti yang kamu butuhkan!