Soal dan Kunci Jawaban UAS PAS Matematika Kelas 5 SD Semester 1 Tahun 2022 2023
Sekodas.com - Berikut kami sampaikan contoh soal dan kunci jawaban UAS PAS Matematika Kelas 5 SD Semester 1 (ganjil) terbaru tahun pelajaran 2022 2023 Kurikulum 2013. Soal ulangan akhir semester 1 ini dapat dijadikan bahan belajar sebelum menghadapi penilaian akhir semester yang sesungguhnya.
Contoh Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 Semester 1 ini sudah lengkap dengan kunci jawaban yang bisa dilihat nanti pada link di akhir postingan ini. Andapun juga bisa download soal dan kunci jawaban, untuk linknya pun kami berikan di akhir postingan.
Soal dan Kunci Jawaban UAS PAS Matematika Kelas 5 Semester 1 2022 2023 ini buat belajar, semoga pada soal ulangan akhir semester nanti banyak yang keluar. Soal ini juga dapat dijadikan oleh orangtua murid sebagai bimbingan dalam belajar sebelum menghadapi UAS PAS yang sebenarnya nanti.
Soal UAS PAS Matematika Kelas 5 SD Semester 1
Soal Pilihan Ganda Matematika Kelas 5 Semester 1
1. Hasil dari 2/8 + 1 2/4 - 1 2/5 adalah ....
a. /20
b. 5/20
c. 3/20
d. 2/20
2. Operasi penjumlahan yang hasilnya 1 7/12 adalah ....
a. 1/4 + 1/3
b. 1 1/3 + 1/3
c. 1/4 + 1 1/3
d. 1 1/4 + 1/2
3. Hasil pengurangan yang benar adalah ....
a. 1 4/5 - 3/10 = 1 3/10
b. 2 1/2 - 2 1/4 = 2/4
c. 1 1/3 - 2/5 = 4/15
d. 2 1/3 - 1 5/6 = 1/6
4. Hitunglah hasil dari 1 2/7 x 4/15 adalah ....
a. 12/35
b. 6/35
c. 4/35
d. 3/35
5. Perkalian pecahan berikut yang hasilnya 1/3 adalah ....
a. 1 1/4 x 1/3
b. 1/4 x 2/3
c. 1 2/3 x 1/5
d. 1/5 x 2/3
6. Hasil dari 4/5 : 1 2/7 adalah ....
a. 45/35
b. 28/45
c. 35/45
d. 28/35
7. Hasil dari 4 2/5 - 0,80 + 30% adalah ....
a. 1,9
b. 2,9
c. 3,9
d. 4,9
8. Hasil dari 25% : 5/12 adalah ....
a. 1 3/5
b. 3/5
c. 2/3
d. 2 3/5
9. Hasil dari 3,5 : (1/5 x 1 2/3) adalah ....
a. 2/20
b. 10 1/2
c. 1 5/20
d. 1/20
10. Hasil dari 1,2 x 0,25 : 0,2 adalah ....
a. 0,5
b. 1
c. 1,5
d. 2
11. 75.000 m/jam = ..... km/jam
a. 75.000
b. 7.500
c. 750
d. 75
12. Sebuah kereta menempuh jarak 270 dalam waktu 3 jam. Kecepatan kereta tersebut adalah ....
a. 90 km/jam
b. 80 km/jam
c. 70 km/jam
d. 60 km/jam
13. Yanto dan keluarga pergi ke rumah nenek naik bis. Jarak antara rumah Yanto dan rumah nenek 240 km, bis berangkat dari terminal pukul 09.00. Kecepatan rata-rata bis 80 km/jam. Yanto tiba di rumah nenek pukul ....
a. 10.00
b. 11.00
c. 12.00
d. 13.00
14. Bisma naik sepeda motor dengan kecepatan 60 km/jam. Waktu yang diperlukan Bisma untuk menempuh jarak 120 km adalah ....
a. 3,5 jam
b. 3 jam
c. 2,5 jam
d. 2 jam
15. Fais mengisi akuarium dengan air menggunakan selang sebanyak 30 liter. Waktu yang diperlukan Fais 6 menit. Debit air dari selang adalah ....
a. 4 liter/menit
b. 5 liter/menit
c. 6 liter/menit
d. 7 liter/menit
16. Drum milik Ayah bocor. Air dalam drum yang semula penuh habis dalam waktu 30 menit. Debit air yang mengalir dari lubang 8 liter/menit. Volume air mula-mula dalam drum adalah ....
a. 240 liter
b. 300 liter
c. 480 liter
d. 800 liter
17. Panjang sebenarnya rumah Yani 14 m, panjang rumah pada denah 4 cm. Skala denah tersebut adalah ....
a. 1 : 200
b. 1 : 250
c. 1 : 300
d. 1 : 350
18. Denah taman berbentuk persegi digambar dengan skala 1 : 600, panjang sisi taman pada denah adalah 4 cm. Luas sebenarnya taman tersebut adalah ....
a. 240 m²
b. 576 m²
c. 1.152 m²
d. 2.400 m²
19. Jarak anara kota P dan kota Q pada peta 4 cm. Skala peta 1 : 1.200.000. Jarak sebenarnya antara kota P dan Q adalah ....
a. 480 km
b. 160 km
c. 48 km
d. 16 km
20. Jarak kota A ke kota B adalah 32 km. Skala peta adalah 1. 200.000. Jarak kota A ke kota B pada peta adalah ....
a. 16 cm
b. 32 cm
c. 34 cm
d. 64 cm
Soal Isian Matematika Kelas 5 Semester 1
21. Hasil dari 3/12 + 4/6 adalah ....
22. Hasil dari 2 2/5 - 1,3 dalam bentuk pecahan adalah....
23. Hasil dari 3/5 x 4/7 adalah ....
24. Hasil dan 2 3/5 : 1/3 adalah ....
25. Hasil dari 34,44 : 4,2 adalah ....
26. 15 dal = ..... cm³
27. 5 liter = ..... ml.
28. Perbandingan 35 : 45 disederhanakan menjadi ....
29. Perbandingan antara jarak pada peta dengan jarak sebenarnya disebut ....
30. Skala dapat dihitung dengan cara membagi antara jarak pada peta dengan .....
Soal Uraian Matematika Kelas 5 Semester 1
31. Ibu membeli apel sebanyak dua plastik. Plastik pertama berisi 4 kg, plastik kedua berisi 3,25 kg, kemudian ibu memberikan apel kepada nenek sebanyak 2 kg. Berapa berat apel ibu sekarang? Nyatakan hasilnya dalam bentuk decimal!
32. Toni memiliki kolam ikan dengan Panjang 1,5 m dan lebar 2,7 m. Berapa luas kolam ikan Toni?
33. Pak Tarno mengisi bak penampung air dengan debit 4 liter/detik. Pak Tarno mulal mengisi bak penampung pada pukul 10.00 volume bak penampung 4.800 liter. Pukul berapa bak tersebut terisi air hingga penuh?
34. Perbandingan uang saku Ayu dan Qila adalah 1:3. Jumlah uang saku mereka Rp.28.000,00. Tentukan besar uang saku Ayu dan Qila masing-masing!
35. Pak Danu memiliki kebun berbentuk persegi, Panjang sisi persegi pada denah 15 cm. Skala denah kebun 1 : 300. Berapa m² luas sebenarnya kebun milik Pak Danu?
Soal dan Kunci Jawaban Ulangan Akhir Semester UAS mapel Matematika Kelas 5 SD/MI Semester 1 Kurikulum 2013
Unduh Soal UAS Matematika Kelas 5 Semester 1 K13 |
Lihat Kunci Jawaban UAS PAS Matematika Kelas 5 Semester 1 |
Demikian Soal dan Kunci Jawaban UAS PAS Matematika Kelas 5 SD Semester 1 Tahun 2022 2023 yang dapat kami sampaikan semoga bermanfaat.